6 Inspirasi Membuat Lampu Gantung Menarik

6 Inspirasi Membuat Lampu Gantung Menarik

6 Inspirasi Membuat Lampu Gantung Menarik – Lampu merupakan sebuah media atau alat yang mampu memberikan cahaya secara maksimal pada objek yang dituju. Lampu itu sendiri memiliki ragam yang sangat banyak, kita dapat menemukan berbagai macam ragam tiang lampu pada pesisir jalan kota ataupun pedesaan. Selain lampu jalan, terdapat lampu gantung yang dapat menambah susana rumah atau ruangan menjadi lebih menarik.

6 Inspirasi Membuat Lampu Gantung Menarik

Pada kesempatan kali ini kami akan membahas kepada Anda semua mengenai 6 inspirasi membuat berbagai macam lampugantung yang menarik. Sebelum menjelaskan lebih dalam lagi, kami akan memberikan info menarik mengenai pabrikasi pembuatan tiang lampu jalan ternama di Kota Tangerang.

ABI atau Agung Bersama Indonesia merupakan salah satu supplier tiang lampu jalan di Kota Tangerang yang memiliki jam terbang yang cukup banyak. Mereka telah berkontribusi dalam membangun jalanan kota agar dapat terlihat lebih menarik dengan tiang lampu yang mereka buat. Untuk Anda yang berminat membuat berbagai macam tiang lampu jalan dengan Agung Bersama Indonesia dapat mengunjungi website mereka.

Baiklah tidak usah tunggu lama – lama lagi langsung saja kita simak penjelasan lengkap mengenai pembuatan lampu gantung dibawah ini :

Lampu gantung adalah salah satu elemen interior yang dapat membangun suasana di dalam rumah atau kamar kamu. Tak heran, lampu gantung sangat populer digunakan. Tapi tahukah kamu bahwa lampu gantung juga cukup mudah untuk dibuat sendiri dari barang bekas?

Banyak barang-barang di rumah, termasuk barang bekas, yang bisa dikreasikan untuk membuat tiang lampu antik gantung. Untuk kamu yang ingin mencoba membuat lampu gantung sendiri, kami punya ide barang-barang apa saja di rumah yang bisa dijadikan lampu gantung.

1.    Globe

Tiang Lampu klasik gantung yang terbuat dari globe bisa mempercantik ruang kerja, lho. Belah globe menjadi dua, dan gunakan setengah bola globe tersebut sebagai lampu gantung seperti gambar di atas. Warna-warni dari globe akan membuat kamar lebih ceria dan memberikan suasana yang tepat untuk belajar atau bekerja.

2.    Toples Bening

Punya toples bening yang tak dipakai lagi? Jangan dibuang dulu, kamu bisa mengubahnya menjadi tiang lampu pju yang unik. Tips dari kami cukup mudah, gunakan lampu bercahaya kekuningan yang hangat. Toples bening akan memancarkan cahaya kuning tersebut dengan baik.

3.    Kaleng Susu

Kaleng susu bekas juga dapat dipakai untuk membuat tiang lampu antik minimalis yang cantik juga. Sebelum digunakan menjadi lampu gantung, kamu bisa mengecat kaleng tersebut terlebih dahulu, dengan warna yang serasi dengan interior rumah kamu.

4.    Kardus

Ingin lampu gantung yang unik dan murah? Kamu bisa coba menggunakan kardus sebagai bahan tiang lampu jalan kamu. Dibanding bahan lain, kardus lebih mudah untuk dibentuk dan dikreasikan, jadi kamu bisa lebih bebas menciptakan bentuk yang sesuai dengan keinginan.

5.    Mangkok

Punya mangkok yang tak lagi terpakai? Atau ada mangkok cantik di rumah yang fungsinya hanya sebagai pajangan saja? Kamu bisa menggunakannya sebagai lampu gantung. Pilih mangkok berwarna atau bercorak unik supaya bisa memberikan aksen tambahan di kamarmu. Kalau bisa, pilih mangkok yang tidak terbuat dari kaca atau beling, ya.

6.    Keranjang Parsel

Pernah dapat bingkisan parsel dan bingung bekas wadahnya harus diapakan? Ubah saja jadi lampu gantung buatan sendiri. Keranjang parsel akan memberikan sentuhan unik dan berbeda pada interior rumahmu, apalagi jika kamu pecinta gaya desain rustic.

Mungkin itu saja penjelasan yang dapat kami sampaikan untuk Anda semua, apabila ada yang masih bingung atau kurang paham mengenai penjelasna diatas, Anda dapat menanyakannya pada kolom komentar yang tersedia ya sampai jumpa.

 

 

 

 

 

 

 

Comments

Popular Posts